Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari 23, 2011

Integrasi Ekonomi

INTEGRASI EKONOMI Persekutuan Pabean dan Free Trade Area Teori ini mengacu pada kebijakan perdagangan yang secara deskriminatif menurunkan/ menghapuskan hambatan hambatan perdagangan hanya pada negara negara yang saling sepakat membentuk integrasi ekonomi Tingkatan Integrasi: — Pengaturan perdagangan preferensial (Preferential Trade Arrangements), dibentuk oleh negara negara yang sepakat menurunkan hambatan hambatan perdagangan yang berlangsung dan membedakannya dengan yang diberlakukan terhadap negara negara luar contoh: Skema Preferensi Persemakmuran Inggris ( British Commonwealth Preference Schema) yang anggotanya adalah wilayah wilayah dibawah kekuasaanya dan bekas jajahannya — Free Trade Area contoh: EFTA (Europian free trade area) NAFTA (North American free trade Agreement) — Persekutuan Pabean ( Custom Union) Mewajibkan negara anggota untuk menghilangkan semua bentuk hambatan perdagangan dan menyeragamkan terhadap negara yang